Kumpulan Kode NSP 1212 Telkomsel 2024

Kumpulan Kode NSP 1212 Telkomsel – Sebagai layanan telekomunikasi dengan jumlah pengguna terbanyak di Indonesia, Telkomsel terus mengembangkan fitur-fitur terbaiknya. Salah satu fitur yang mungkin sudah lama kita kenal yakni Nada Sambung Pribadi atau NSP 1212.

Adapun pengertian dari NSP 1212 Telkomsel sendiri adalah nada pengganti suara sambung pada panggilan telepon standar. Nada yang dihadirkan berupa potongan lagu maupun suara-suara menarik lainnya. Dengan adanya suara tersebut, tentu membuat panggilan telepon lebih berkesan.

Di tahun ini, Telkomsel telah menghadirkan berbagai Kumpulan Kode NSP 1212 Telkomsel terbaru. Tentunya diisi oleh penyanyi-penyanyi beserta lagunya yang terkini. Misalnya seperti lagu Itu Aku yang dinyanyikan oleh oleh Raisa Anggiani.

Selain lagu dari Raisa Anggiani, tentu masih ada banyak lagi judul-judul lain yang lebih keren. Agar para pengguna Telkomsel punya pilihannya, Iteachandroid.com akan berikan Kumpulan Kode NSP 1212 Telkomsel. Bagi kalian yang ingin tahu apa saja lagu terbarunya, bisa simak artikel ini hingga selesai.

Kumpulan Kode NSP 1212 Telkomsel Terbaru

Kumpulan Kode NSP 1212 Telkomsel Terbaru

Sebagaimana ulasan di atas, sebenarnya NSP Telkomsel sudah ada sejak lama. Adanya layanan tersebut pelanggan Telkomsel dapat mengganti nada sambung telepon menjadi musik atau lagu yang diinginnkan.

Setiap tahunnya, Nada Sambung Panggilan terus berganti mengikuti perkembangan musik di Indonesia. Nah, untuk mengetahui apa saja musik atau lagu terbaru tahun ini, kami akan rekomendasikan kumpulan kode NSP 1212

1. Kode NSP 1212 Telkomsel Shalawat

Kumpulan kode NSP 1212 terbaru dan terpopuler saat ini yakni Shalawat. Nasa Sambung Panggilan satu ini sangat digemari para pengguna muslim. Kalian bisa dapatkan NSP Shalawat dengan tarif Rp. 3.000 per minggunya. Jika kamu tertarik dengan NSP Shalawat, bisa cari tahu kodenya di bawah ini:

Kode NSPJudul Lagu
0260027Ya Nabiy Salam ‘Alayka
0260028YaThoybah
0260029YaRobbi bil Musthofa
0260030Al I’tirof
0260031Ya Abaz Zahro
0260032Ummi
0260033Marhaban
0260034Ya Zahro
0260035Laka ya Robb
0260036Sholli wa Sallim
0260037Alloh Allohu
0260038Ya Ummiyaz Zahro
0260039Alloh Allohu
0260040Isyfa’ Lana
0260041Inna fil Jannati
0260042Alfu Salam
0260043Madinatul Ilmi
0260044Thola Ma Asyku
0260045Sholawat Badar
0260046Ya Sayyidas Sadaat
0260047Kuasa Ilahi
0260048Suratan Takdir
0210176Janjiku yang Baru
0210177Janjiku yang Baru
0210182Asmaul Husna (koor)
0210183Asmaul Husna (Verse)
0210184Asmaul Husna (koor 2)
0210185Asmaul Husna

2. Kode NSP 1212 Telkomsel Lucu

Selain Shalawat, banyak pengguna Telkomsel juga menyukai NSP 1212 lucu. Adapun NSP ini isinya biasanya terdiri dari suara-suara yang sedang viral di media sosial. Tarif NPS lucu ini mulai dari Rp. 3.000. Berikut kumpulan NSP 1212 terlucu yang bisa dipakai di nomor teleponmu:

KodeJudul Suara
PAWOSAssalamualaikum sabar ya
QCVBYAyah ada Telepon
BLRAPbugis lucu
PAQVOCari bos bugis
QWROXDialek Galela
QWRPRHalo Bosku
QWRMPLucu
QADVYLunas utang
QGJBPNasehat untuk para isteri
QVXAUPake bhs ibu panggil untuk tete
QFCAPPintu neraka
 SYLBTsayang

3. Kode NSP 1212 Telkomsel Musik POP

Kemudian, para pengguna juga bisa dapatkan NSP 1212 Telkomsel dari beberapa masuk POP yang kini sedang naik daun. Adanya musik pop di Nada Sambung Panggilan tentu orang lain yang menelponmu akan punya kesan menakjubkan. Untuk tarif NSP musik POP ini mulai dari Rp. 3.000 hingga Rp. 9.000 per minggu.

Berikut kumpulan NSP 1212 dari musik POP:

KodeJudulPenyanyi
SRDFOSungguh RinduMario Ginanjar
PTLVMShalawat CintaSyakir Daulay Ft. Adiba Khanza
ABNOTAmblas NgambasPulung Agustanto
PQYAKAndakan Kau DatangAdmesh
VGLFASialMahalini
TTWVEBeronaRizky Febian
TTVTJTraumaElsya feat Aan Story
PXOAFPergi HajiUje
CCFOGJangan MenyerahD’Masiv
SKIOISaat Kau Telah MengertiVirgoun
SEYEJCinta SejatiSelfi Yamma
RMHOPRumah SinggahFabio Asher
JTJBETanggung JawabJuicy Luicy
CCDZUKhayalan Tingkat TinggiNOAH
TLKOXTak Lalekne KoweVayz Luluk Mama Lela
MRYFTMerayu TuhanTri Suaka
KRRNQItu AkuRaisa Anggiani
 IBBFUBuaya BuntungInul Darastista
PTMIUTeman Tapi MenikahDengarkan Dia
CCFTVDenah RumahmuDifki Khalif

4. Kode NSP 1212 Telkomsel Gratis

Selain ketiga NSP 1212 Telkomsel di atas, kami juga punya rekomendasi kode NSP Rp. 0 alias gratis. Adapun musik yang dipilih adalah musik pop. Berikut kumpulan kodenya.

KodeJudulPenyanyi
CCFMNPergilah KasihD’Masiv
 LTIUJInsan BiasaLesti
CCFRICinta Ini MembunuhkuD’Masiv
CCGGECantikKahitna
PNTRVCari JodohWali
BDNOUShollu Ala MuhammadOpick feat Finalis Lagu Opick
DCIGDMengejar MatahariAri Lasso
UWZHDJiwa yang BersedihGhea Indrawari

Nah, itulah beberapa rekomendasi dari kumpulan NSP 1212 Telkomsel paling terbaru. Mungkin dari banyak pilihan lagu di atas, bisa dipakai gantian setiap minggunya.

Cara Mengaktifkan NSP Telkomsel

Cara Mengaktifkan NSP Telkomsel

Setelah mendapatkan kumpulan kode NSP di atas, tentu dari kalian ada yang ingin mengaktifkannya. Untuk cara aktifkan NSP 1212 Telkomsel sangatlah mudah, bisa ikuti langkah-langkah di bawah ini:

  • Buka aplikasi pesan di smartphone kamu.
  • Kemudian lakukan SMS ke 1212.
  • Setelah itu, ketikkan RING[spasi]ON[spasi]Kode Nada.
  • Jika dirasa sudah yakin, maka langsung kirim ke 1212.
  • Dalam beberapa detik, nomor telepon Telkomsel kalian terpasang NSP.

Cara Menonaktifkan NSP Telkomsel

Cara Menonaktifkan NSP Telkomsel

Ketika dalam perjalanan waktu kalian ingin mengganti atau menghapus, bisa sekali untuk menonaktifkan Nada Sambung Panggilan tersebut. Adapun caranya sangat mudah, bisa ikuti langkah-langkah berikut:

  • Buka aplikasi SMS di smartphone.
  • Kemudian ketikan kata OFF untuk menonaktifkan NSP 1212 Telkomsel.
  • Lalu, kirim pesan tersebut ke nomor 1212.
  • Tunggu beberapa detik, biasanya nomor telepon sudah tidak berlangganan NSP.
  • Cobalah untuk memeriksa, dengan cara memanggil nomor sebelum dengan nomor lainnya.

Akhir Kata

Selesai di pembahasan ini, bisa disimpulkan bahwasanya fitur NSP memiliki banyak lagu maupun musik yang menarik. Tarif setiap NSP juga terbilang murah, mulai dari Rp. 0 sampai Rp. 9.000 per minggu. Kiranya tarif tersebut bisa dijangkau semua pengguna Telkomsel.

Demikian ulasan dari Itechandroid.com mengenai Kumpulan Kode NSP 1212 Telkomsel. Semoga adanya rekomendasi di atas bisa membantu para pengguna kartu seluler Telkomsel punya Nada Sambung Panggilan di nomor teleponnya.

Sumber Gambar: Admin Itechandroid.com

Tinggalkan komentar