Cara Cek Kartu Indosat Sudah 4G atau Belum 100% Berhasil

Cara Cek Provider Indosat Sudah 4G atau Belum – Pengalaman melakukan aktivitas secara online tentunya sangat dipengaruhi oleh jaringan kartu. Akan tetapi hal tersebut juga tidak terlepas dari status jaringan providernya.

Sebagai pengguna kartu Indosat, tentu Anda pernah mengalami kendala ketika hendak menggunakan layanannya. Namun, kendala tadi bisa teratasi manakala sudah mengetahui cara cek kartu Indosat sudah 4G atau belum.

Masalahnya, beberapa pengguna ternyata belum mengetahui tentang cara cek kartu Indosat sudah 4G atau belum. Alhasil, pengalaman menggunakan provider jadi kurang memuaskan.

Lantas, bagaimana cara cek kartu Indosat sudah 4G atau belum dan upgrade SIM Card-nya? Beberapa pertanyaan terkait kartu Indosat tadi bisa terjawab setelah membaca pembahasan di bawah ini.

Daftar Cara Cek Kartu Indosat Sudah 4G atau Belum

Kartu Indosat sudah 4G

Cara cek suatu kartu provider sudah 4G atau belum sebenarnya sangat mudah. Bahkan tersedia banyak metode yang dapat digunakan sehingga cukup fleksibel.

Anda hanya perlu menjalani prosedur pengecekan cukup lewat HP saja. Supaya dapat diketahui bersama, berikut merupakan cara cek kartu Indosat sudah 4G atau belum.

1. Cara Cek Kartu Indosat via Pengaturan HP

Cara cek sebuah kartu sudah 4G atau belum bisa dilakukan melalui pengaturan bawaan HP. Tentu saja hal tersebut lebih praktis bahkan mudah diakses.

Berikut merupakan cara cek kartu sudah 4G atau belum via Pengaturan HP.

  • Silahkan buka terlebih dahulu Pengaturan bawaan di HP untuk mulai cek kartu Indosat.
  • Kemudian pilih opsi Jaringan Seluler di tampilan HP.
  • Setelah itu, lakukan scroll untuk masuk ke menu Pengaturan Sinyal.
  • Nantinya Anda bisa melihat jenis jaringan kartu Indosat yang sedang digunakan.
  • Apabila masih 3G, maka silahkan ganti jenis jaringan menjadi LTE Only.
  • Apabila bar sinyal masih H+ artinya sinyal masih 3G.
  • Apabila keterangan bar sinyal menunjukan LTE, artinya sinyal sudah 4G.

2. Cara Cek Kartu Indosat via MyIM3

Cara cek kartu sudah 4G atau belum juga bisa dilakukan melalui aplikasi MyIM3. Tentu untuk mengetahui status sinyal Indosat tersebut, maka pastikan Anda sudah melakukan instalasi aplikasi.

Berikut merupakan cara cek kartu sudah 4G atau belum via aplikasi MyIM3.

  • Silahkan buka aplikasi MyIM3 terbaru yang Anda miliki.
  • Setelah itu silahkan tap ikon Garis Tiga di bagian kanan bawah tampilan aplikasi.
  • Selanjutnya tap menu Dukungan 4G untuk cek SIM Card Indosat.
  • Nantinya Anda bisa mengetahui status kartu sudah 4G atau belum.

3. Cara Cek Kartu Indosat via Kode USSD

Cara cek jaringan kartu Indosat juga sangat mudah karena bisa langsung menggunakan kode USSD. Cukup masukkan kode tertentu sehingga Indosat bisa langsung memberikan statusnya.

Berikut merupakan cara cek kartu sudah 4G atau belum via USSD.

  • Buka layanan telepon di HP Anda.
  • Masukkan kode dial Indosat, yaitu ##4636##.
  • Pilihlah kartu Indosat yang ingin dicek.
  • Alhasil, informasi kartu sudah 4G atau belum bisa diketahui.

4. Cara Cek Kartu Indosat via SIM Card

Cara cek jaringan kartu Indosat paling praktis ternyata juga dapat dilakukan melalui wujud fisik SIM Card secara langsung. Biasanya sebuah SIM Card atau kartu Indosat memiliki keterangan 4G di permukaannya.

5. Cara Cek Kartu Indosat via CS

Salah satu cara cek kartu sudah 4G atau belum paling efektif adalah menggunakan layanan Customer Service atau CS Indosat. Bahkan informasinya cukup valid sehingga status kartu Indosat langsung diketahui.

6. Cara Cek Kartu Indosat via Gerai Resmi

Apabila cara cek kartu di atas sudah 4G atau belum ternyata tidak menemui hasil, maka Anda bisa langsung mengunjungi gerai terdekat. Alhasil, informasi jaringan kartu Indosat sudah bisa diketahui oleh para pengguna.

Silahkan pilih salah satu cara cek di atas guna mengetahui kartu sudah 4G atau belum. Dengan demikian, pengalaman menggunakan kartu Indosat akan jauh lebih menyenangkan.

Cara Upgrade Kartu Indosat 3G ke 4G

Setelah memeriksa status jaringan kartu Indosat, tidak jarang pengguna yang mengetahui jika ternyata statusnya belum 4G. Tentu hal tersebut menimbulkan pertanyaan bagaimana cara upgrade kartu Indosat 3G ke 4G.

Namun, tidak perlu khawatir karena prosedur tersebut bisa dilakukan melalui beberapa metode. Supaya dapat dijadikan sebagai panduan, berikut merupakan cara upgrade Kartu Indosat 3G ke 4G.

1. Lakukan Registrasi

Langkah pertama untuk upgrade kartu Indosat 3G ke 4G adalah melakukan registrasi. Proses registrasi tadi bisa dilakukan secara langsung melalui SMS maupun situs resmi.

Apabila ingin melakukan registrasi upgrade kartu Indosat ke 4G via SMS, silahkan ketikan “GANTI” dan kirimkan pesan ke nomor 4949. Nantinya Anda akan menerima pesan SMS balasan berupa kode OTP.

Apabila berminat melakukan registrasi upgrade kartu Indosat ke 4G via situs resmi, maka silahkan isi form pendaftaran lewat Indosat Conversion.

2. Tunggu Kartu Indosat Baru

Setelah melakukan pendaftaran, secara otomatis Indosat akan melakukan verifikasi data pendaftaran upgrade kartu Indosat. Hanya dalam beberapa hari, kartu baru sudah terkirim ke alamat rumah.

Setelah tahu tentang langkah-langkah di atas, maka segera upgrade kartu Indosat 3G Anda supaya bisa menjadi 4G. Alhasil Anda tidak perlu repot-repot cek kartu sudah 4G atau belum.

Akhir Kata

Itulah tadi panduan mengenai cara cek kartu Indosat sudah 4G atau belum bagi para pengguna. Apabila Anda membutuhkan informasi tips dan trik provider lainnya, cek update terbaru dari Iteachandroid.com.

Sumber Gambar: Admin Iteachandroid, Pinterest.com

Tinggalkan komentar